1
1

New Trik Tips Komputer
Memproteksi Folder. Kali ini saya akan memberikan New Trik Tips Komputer tentang Memproteksi Folder agar ketika seseorang akan membuka folder yang telah diproteksi tersebut mereka membutuhkan password. Dengan mengunakan cara  Memproteksi Folder ini dapat membuat file yang ada di dalam folder tersebut aman dari tangan jail orang lain.
OK langsung saja saya jelaskan bagaimana cara Memproteksi Folder dengan benar :
  1. Pertama-tama anda haru mendownload software yang digunakan untuk menproteksi folder tersebut klik disini untuk mendownloadnya. Tetapi software ini hanya trial saja anda harus membelinya jika ingin full fersion
  2. Setelah anda mendownloadnya instalkan software tersebut di computer anda dan setelah terinstal buka software folder icon dan pilih folder protect klik install folder protect dan masukkan password yang anda inginkan.
  3. Jika sudah klik set password dan klik ok
  4. Jika anda tidak menginginkan software folder icon anda dapat menguninstalnya, dan jangan khawatir walaupun anda menguninstal software folder icon, program folder protect anda tidak akan teruninstal.
  5. Untuk memproteksi folder, klik kanan folder yang ingin anda proteksi kemudian pilih lock folder
  6. Masukkan password anda saat menginstal folder protect tadi, kemudian klik tombol lock folder
  7. Untuk membukannya klik kanan folder yang di proteksi dan pilih unlock. Pada jendela pop up yang muncul ketikan password anda, kemudian klik unlock folder.
Selain software Memproteksi Folder ini masih banyak software yang dapat digunakan untuk memproteksi folder yang dapat anda download di internet seperti folder guard (untuk memproteksi folderdan menyembunyikan drive), locker (untuk mengunci desktop anda) dan masih banyak lagi.

  Selamat mencoba

  1. Pesan Gw : Komentar Anda Sangat Berarti Untuk Perkembangan BLOG ini...

0 komentar:



Posting Komentar